Tahapan proses pada DNS server

0

DNS bekerja dalam tahapan-tahapan. Dimulai proses meminta informasi atau DNS query. Kemudian dilanjutkan dengan tahapan-tahapan lain seperti DNS recursion, root nameserver, TLD nameserver, hingga authoritative nameserver. DNS Query DNS Query merupakan istilah teknis untuk meminta informasi soal IP Address. Tahapan ini dimulai ketika Anda mengetikkan URL ke address bar. DNS server kemudian mencari informasi di filehosts. Jika informasi yang dicari tidak...

Cara Kerja DNS Server

0

Untuk memahami cara kerja DNS perhatikan ilustrasi gambar cara kerja DNS berikut ini : Cara kerja DNS Server Komputer client ingin mengunjungi website www.smkn1klaten.sch.id, permintaan ini kemudian diteruskan ke DNS server diatasnaya dalam hal ini adalah DNS server yang terdapat pada Internet Service Provider (ISP). DNS server pada ISP kemudian merespon dan memproses permintaan tersebut. Namun ternyata nama domain smkn1klaten.sch.id tidak...

Fungsi DNS Server

0

Secara umum Domain Name System (DNS) berfungsi untuk memetakan sebuah alamat IP (IP Address) ke dalam sistem penamaan atau domain, serta sebaliknya yaitu memetakan sebuah nama domain ke alamat IP (IP Address). Dan secara lebih mendetail beberapa fugnsi DNS adalah sebagai berikut : Mengidentifikasi komputer sebagai titik dalam suatu jaringan Fungsi DNS pada komputer dan jaringan internet ini adalah untuk mengidentifikasi komputer...

Pengertian DNS Server

0

Domain Name System (DNS) atau Sistem penamaan domain adalah suatu sistem yang bekerja untuk menghubungkan alamat URL (Uniform Resource Locator) yang biasanya kita ketikkan di dalam browser dengan IP Address (Alamat Internet Protokol). Secara sederhana DNS dapat diartikan sebagai system yang menerjemahkan domain/alamat website ke IP Address atau sebaliknya menerjemahkan IP Address ke domain/alamat website. DNS muncul karena tidak semua orang...

Install PHPMyAdmin pada Debian 10 (Buster)

0

Seting Server Install paket root@ns1:~# apt install mariadb-server mariadb-client php-mysqlReading package lists... DoneBuilding dependency treeReading state information... DoneThe following additional packages will be installed: galera-3 gawk libaio1 libcgi-fast-perl libcgi-pm-perl libconfig-inifiles-perl libdbd-mysql-perl libdbi-perl libencode-locale-perl libfcgi-perl libhtml-parser-perl libhtml-tagset-perl libhtml-template-perl libhttp-date-perl libhttp-message-perl libio-html-perl liblwp-mediatypes-perl libmariadb3 libmpfr6 libreadline5 libsigsegv2 libsnappy1v5 libterm-readkey-perl libtimedate-perl liburi-perl mariadb-client-10.3 mariadb-client-core-10.3 mariadb-common mariadb-server-10.3 mariadb-server-core-10.3 mysql-common rsync socatSuggested...